Manfaat teh hijau dan teh hitam bagi kesehatan antara lain:
- MEMBANTU MENCEGAH RESIKO AIDS. Asam tanoat yang terdapat di teh diduga dapat menghambat reaksi kimia RNA dengan HIV. Zat antioksidannya meningkatkan daya tahan tubuh.
- MEMBANTU PENGENDALIAN KADAR GULA DALAM DARAH. Mineral Mn yang banyak terdapat dalam teh dapat berperan sebagai koenzym dalam metabolisme gula sehingga proses pembentukan energi menjadi lancar.
- MENINGKATKAN DAYA TAHAN TUBUH. Teh mengandung gizi, vitamin yang bersifat antioksidan dan zat lainnya yang bersifat antimutagen.
- MEMBANTU MENGURANGI RESIKO TEKANAN ARAH TINGGI. Kandungan mineral Kalium (K) lebih besar dari Natrium. Tanin di dalam teh berefek mentralisir lemak (kolesterol) di dalam tubuh.
- MENCEGAH/MEMBANTU MENGURANGI RESIKO PENYAKIT KANKER. Adanya anti mutagen pada teh (antioksidan) sehingga mampu mencegah dan menekan pertumbuhan sel kanker.
- MENCEGAH/MEMBANTU MENGURANGI RESIKO PENYAKIT JANTUNG. Unsur serat yang terdapat kolesterol dalam darah, sehingga resiko penyumbatan dinding arteri oleh kolesterol menjadi berkurang. Mineral Cu, Mn, antioksidan dan flavanoid pada teh mampu menekan serangan tersebut.
- PENGOBATAN DIARE. Unsur serat pada teh mampu menyerap cairan sehingga dapat digunakan untuk mengatasi diare yang secara tradisional sudah dikenal sejak dulu.
- MEMBANTU MENURUNKAN BERAT BADAN. Kandungan serat yang cukup tinggi pada teh menyebabkan paparan zat gizi dengan sistem perencanaan dalam tubuh yang menjadi singkat, akibatnya zat gizi yang berhasil di diserap tubuh menjadi menjadi lebih singkat dengan mengurai kandungan lengkap menjadi energi yang dapat segera larut dalam pengeluaran cairan.
- MENCEGAH PENDARAHAN YANG BERKEPANJANGAN PADA LUKA. Kandungan vitamin K yang cukup tinggi pada teh berfungsi sebagai pembeku darah pada luka.
- MEMELIHARA KESEHATAN GIGI DAN MENDEGAH KARIES. Kadar flour dan polyfenol yang cukup tinggi pada teh merupaka unsur penting yang dapat mencegah plak dan mencegah karies gigi.
- DESINFEKTAN. Khususnya dalam menghambat dan mematikan bakteri penyebab karies gigi serta memperkuat gusi.
- MEMPERLAMBAT PROSES PENUAAN. Kandungan vitamin E dan antioksidan menyebabkan umur sel tubuh menjadi lebih panjang dan regenerasi sel berlangsung lebih lancar. Hal ini dapat meningkatkan umur harapan hidup. Selain itu juga memperhalus serta mengencangkan kulit.
- MEMBANTU MENGURANGI STRES. Kandungan kafein yang ada mampu menekan stres/ kecemasan dan meningkatkan kerja organ/otot/
- MEMBANTU PENGOBATAN SAKIT KEPALA/MIGRAIN. Berbagai alkanoid yang terkandung pada teh, dapat berperan dalam proses pengobatan sakit kepala yang sering disebut migrain.
0 komentar:
Posting Komentar